ARTIKEL
Erzaldi Buktikan Program Magang ke Luar Negeri Bukan Halusinasi
Erzaldi Buktikan Program Magang ke Luar Negeri Bukan Halusinasi

"Kita kebanyakan memilih kuliah di Babel, atau di luar masih di Indonesia, belum tentu bekerja setelah lulus. (Sedangkan) orang tua banyak berkorban. Saya bersyukur diamanahkan mencari mahasiswa dari sini. Makanya, kami sedikit flashback, dulu waktu kami menjabat, ratusan orang Babel kita kirim ke sana, tetapi di tengah perjalanan dianggap tidak bagus, diprotes," Erzaldi Rosman

Kepemimpinan Erzaldi Rosman Jadi Rujukan Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah
Kepemimpinan Erzaldi Rosman Jadi Rujukan Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah

PANGKALANBARU - Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, siap menggelar Musyawarah Daerah (Musda) yang akan menjadi ajang penting bagi para kadernya untuk bertukar gagasan dan memperkuat visi ke depan.

Teknologi AI Terus Berkembang, Kita Harus Bagaimana?
Teknologi AI Terus Berkembang, Kita Harus Bagaimana?

"AI akan semakin berkembang, mahasiswa harus tahu tenaga kerja apa yang bisa dilakukan dan diganti dengan AI. Dan ini menjadi tantangan kita ke depan, apa yang harus kita lakukan?"

Erzaldi-Melati Ajak Mahasiswa Kampus Putih ICI Tingkatkan Keilmuan Global
Erzaldi-Melati Ajak Mahasiswa Kampus Putih ICI Tingkatkan Keilmuan Global

Kehadiran Erzaldi Rosman dan Melati di Kampus Institut Citra Internasional (ICI), Cengkong Abang, Kec. Mendo Barat, Kabupaten Bangka, Jumat (12/1/23), mendapat sambutan yang meriah dari para mahasiswa/mahasiswi di perguruan tinggi yang dikenal dengan Kampus Putih itu.

Ini Mindset Inspiratif Melati Erzaldi!
Ini Mindset Inspiratif Melati Erzaldi!

Ketua Dewan Pembina Gerakan Ekonomi Kreatif (Gekraf) Kepulauan Bangka Belitung, Melati Erzaldi membuka mindset atau pola pikir para mahasiswa, tentang pentingnya menjadi wirausaha dan memiliki jiwa kewirausahaan atau etrepreneurship dalam menjawab tantangan ke depan.

Ini Bukti Gen-Z Babel Peduli terhadap Negara
Ini Bukti Gen-Z Babel Peduli terhadap Negara

Sebanyak kurang lebih 500an peserta diskusi memenuhi Ball Room Gale-Gale Resto di Pangkalanbaru, Kabupaten Bangka Tengah (Bateng) Provinsi Bangka Belitung (Babel), Senin (9/10/2023). Mereka adalah anak-anak muda. Ada siswa, mahasiswa dan beberapa anggota OKP di Babel.

Pangkalpinang Bangka Selatan Bangka Induk Bangka Barat Bangka Tengah Belitung Belitung Timur