"Kita wajib bersyukur meskipun kita masih menghadapi ketidakpastian di tengah-tengah Pandemi Covid-19, ekonomi negara kita membaik. Tapi kita tetap harus menjaga kewaspadaan untuk menjadikan perekonomian negara terus membaik," Joko Widodo Presiden RI PANGKALPINANG - Laju inflasi dan pertumbuhan
"Api memang membakar, tetapi juga sekaligus menerangi. Kalau terkendali, dia menginspirasi, dan memotivasi. Dia menyakitkan, tetapi sekaligus juga menguatkan." Joko Widodo Presiden Republik Indonesia PANGKALPINANG - Itu adalah isi pidato Presiden RI Joko Widodo yang berapi-api di sidang tahunan
Sebelum kedatangan Panglima TNI dan Kapolri, Sabtu (14/08/2021) lalu, Gubernur Kepulauan Bangka Belitung (Babel), Erzaldi Rosman dihubungi Presiden Joko Widodo menanyakan terkait penanganan COVID-19 di Babel. Tak ingin menyianyiakan kesempatan itu, Gubernur langsung meminta bantuan
Hari Minggu kemarin (8/8/2021) Presiden Joko Widodo mengeluarkan statemen dengan memberikan rapor merah kepada lima provinsi luar Pulau Jawa-Bali yang tengah menjalankan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 4. Hal ini berdasarkan tren lonjakan kasus
"...Masyarakat juga perlu diedukasi untuk mencari dan memanfaatkan informasi yang benar, yang disediakan oleh sumber-sumber resmi, sehingga tidak mudah terjebak pada kabar dan berita-berita bohong." Ir. Joko Widodo Presiden Republik Indonesia PANGKALPINANG - Wakil Gubernur Kepulauan Bangka Belitung
PANGKALPINANG - Sesuai arahan Presiden RI Joko Widodo, terkait percepatan pemulihan ekonomi Indonesia, Gubernur Kepulauan Bangka Belitung (Babel) Erzaldi Rosman akan segera mengambil keputusan sebagai langkah cepat dan strategis dalam rangka menyeimbangkan serapan anggaran belanja