ARTIKEL
Ingat Edi Pincang? Masjid Inisiasinya Sekarang Berdiri Tegak
Ingat Edi Pincang? Masjid Inisiasinya Sekarang Berdiri Tegak

Peresmian masjid dengan konsep pembangunan modern ini ditandai dengan pemotongan pita dan penandatanganan prasasti yang dilakukan Gubernur Erzaldi Rosman, didampingi Bupati Beltim Burhanuddin, Kepala Desa Simpang Renggiang, dan pendiri pembangunan masjid, Nirwandi alias Edi Pincang.

Puncak Perayaan HUT ke-21, Gubernur Erzaldi: 'Babel Bertransformasi di Setiap Bidang'
Puncak Perayaan HUT ke-21, Gubernur Erzaldi: 'Babel Bertransformasi di Setiap Bidang'

Gubernur Babel, Erzaldi Rosman bertindak sebagai inspektur upacara, diawali dengan prosesi penghormatan kepada lambang kebesaran. Sementara, Kepala Bidang (Kabid) Penelitian dan Pembangunan (Litbang) Satpol-PP Babel Saiman, ditunjuk sebagai komandan upacara.

'Agro Solution' Lirik Ubi Kasesa, Komoditi Pangan Potensial dari Beltim
'Agro Solution' Lirik Ubi Kasesa, Komoditi Pangan Potensial dari Beltim

"Terima kasih atas semangat dan perjuangan kita disini, mudah-mudahan hujan ini membawa keberkahan. InsyaAllah keberkahan yang diberikan oleh Allah SWT ini, akan membuat petani makmur dan rakyat sejahtera," ujar Gubernur Erzaldi membuka sambutan.

Jadi Saksi Pernikahan, Gubernur Erzaldi: 'Insyaallah membawa Berkah'
Jadi Saksi Pernikahan, Gubernur Erzaldi: 'Insyaallah membawa Berkah'

Gubernur Kepulauan Bangka Belitun (Babel) Erzaldi Rosman bersama Menteri PPN/Kepala Bappenas Suharso Monoarfa menjadi saksi dalam akad nikah Genta dan Nabilla di Santika Hotel Belitung, Kabupaten Belitung, Minggu (21/11/2021).

  Signifikan! Ini Capaian Kinerja Pemprov  Babel,  Gubernur Erzaldi: 'Kita Terus Upayakan'
Signifikan! Ini Capaian Kinerja Pemprov Babel, Gubernur Erzaldi: 'Kita Terus Upayakan'

"Kita semua wajib bersyukur bahwa capaian tersebut dapat diraih di tengah-tengah kita berjibaku melawan Covid-19," ungkapnya.

​Momentum HUT ke-21 Babel,  Gubernur Erzaldi Resmikan Nama Jalan Ir. H. Eko Maulana Ali
​Momentum HUT ke-21 Babel, Gubernur Erzaldi Resmikan Nama Jalan Ir. H. Eko Maulana Ali

AIR ANYIR - "Terima kasih kepada Pak Gubernur yang telah mengangkat nama beliau. Itu menjadi buah perjuangan beliau selama mendedikasikan hidupnya untuk Babel. Atas nama keluarga besar, kami terima kasih atas semua partisipasi (dukungan) masyarakat Bangka Belitung," ungkap adik keempat Eko Maulana Ali, Sumini yang mewakili keluarga.

Pangkalpinang Bangka Selatan Bangka Induk Bangka Barat Bangka Tengah Belitung Belitung Timur