Saat menghadiri peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Masjid Baitul Hasanah, Kelurahan Air Mawar Pangkalpinang, Erzaldi Rosman bersyukur di Negeri Serumpun Sebalai ini, perayaannya yang khidmat selalu dilaksanakan dengan sangat luar biasa.
Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW di Mushola Habiburrahim, Jerambah Gantung, berlangsung dengan penuh syukur dan khidmat pada Selasa (17/9). Acara ini semakin istimewa dengan kehadiran Erzaldi Rosman, yang turut serta dalam rangkaian perayaan dan memberikan pesan-pesan kepada para jamaah.
Erzaldi Rosman dan istri, Melati Erzaldi berbagi dengan masyarakat, dekat dalam ikatan silaturahmi, menyempurnakan ibadah sepulangnya dari umrah beberapa hari lalu. Kebahagiaan ingin dirajut keduanya bersama ratusan masyarakat Kelurahan Air Itam, Kecamatan Bukit Intan, Pangkalpinang, Selasa (17/9/2024).
Saat berkunjung ke Desa Tanjung Ratu, Kabupaten Bangka, pada Jumat (6/9/2024), Erzaldi Rosman berjanji akan memberikan bantuan bibit pohon Alpukat Roro kepada masyarakat setempat. Alpukat Roro, yang diminati oleh pasar nasional karena dagingnya yang tebal berwarna kuning, sering disebut juga sebagai Alpukat Mentega dan memiliki harga jual yang cukup tinggi.
"Kita kebanyakan memilih kuliah di Babel, atau di luar masih di Indonesia, belum tentu bekerja setelah lulus. (Sedangkan) orang tua banyak berkorban. Saya bersyukur diamanahkan mencari mahasiswa dari sini. Makanya, kami sedikit flashback, dulu waktu kami menjabat, ratusan orang Babel kita kirim ke sana, tetapi di tengah perjalanan dianggap tidak bagus, diprotes," Erzaldi Rosman
Erzaldi Rosman menyampaikan khutbah Jumat di Masjid Agung Kubah Timah, Pangkalpinang, pada Jumat (6/9). Dalam khutbahnya yang mengusung tema “Maulid Nabi: Momentum Menjaga Akhlak dan Karakter Generasi Muda”, Erzaldi menekankan pentingnya pendidikan akhlak dan adab di tengah arus perkembangan teknologi yang semakin pesat.