Berbagai informasi menyesatkan dan berita palsu, berpotensi mempengaruhi opini publik dan membingungkan masyarakat. Oleh karenanya masyarakat harus cermat dalam menerima informasi dan memastikan kebenarannya, agar dapat memilih dengan bijak pemimpin masa depan Bangka Belitung.
Karena ekonomi Bangka Belitung saat ini sangat terpuruk, maka Erzaldi menegaskan jika ingin tahu apa program Pasangan BERAMAL (Bersama Erzaldi-Yuri Kemal), adalah memperbaiki perekonomian di Babel.
Komitmen ini mereka usung dengan satu visi yaitu kolaborasi antara pemerintah provinsi dan kabupaten demi pembangunan yang berkesinambungan dan ekonomi yang tangguh.
Calon Gubernur Bangka Belitung (Babel) nomor urut 1 Erzaldi Rosman, paham betul kesulitan ekonomi yang dirasakan masyarakat saat ini, yang tampak dari lemahnya daya beli masyarakat, terutama dalam dua tahun terakhir.
Dalam kampanye yang penuh semangat di Desa Romodong, Belinyu, Kabupaten Bangka pada Senin (4/10), Calon Gubernur Kepulauan Bangka Belitung, Erzaldi Rosman menggugah para ibu-ibu untuk lebih mandiri dan berdaya dalam memenuhi kebutuhan keluarga.
Erzaldi Rosman dalam pertemuan dengan para penghulu di Kepulauan Bangka Belitung, Senin (4/11/2024), di Rosman Djohan Institut.